Senin, 28 Mei 2012

Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS)

PENGENALAN
1. Apa itu SARS ?
       SARS (Server Acute Respiratory Syndrome) Penyakit gangguan pernapasan gawat mendadak adalah penyakit yang disebabkan oleh Virus (Corona Virus) yang menyerang saluran pernapasan. SARS pertama kali muncul pada November 2002 di Provinsi Guangdong, Tiongkok. SARS sekarang dipercayai disebabkan oleh virus SARS. Sekitar 10% dari penderita SARS meninggal dunia.
2. Bagaimana Cara Penularannya ?
          Penularannya melalui tetesan air ludah yang keluar dari batuk atau bersin si penderita.
3. Bagaimana Gejala-gejala / Tanda-tanda penyakit SARS ?
          Penyakit SARS baru dikenal sejak 1 Februari 2003 tersebut mempunyai tanda-tanda Badan Panas (Demam) melebihi 38 Derajat Celcius yang disertai gejala-gejala Batuk, Kesulitan Bernapas (Napas Pendek, Sesak Napas), Kulit Kemerahan, Sakit Kepala, Nyeri Otot dan Diare.   
          Selain itu biasanya Penderita mempunyai riwayat kontak dengan pasien SARS atau dalam 10 hari terakhir mengunjungi daerah / Negara-negara yang terjangkit SARS (Misalnya: Cina, Hongkong, Singapura, Vietnam, Amerika Serikat, Canada  
4. Apakah kalau kita terkena Virus Sars langsung timbul tanda/gejala seperti tersebut diatas ?
           Tidak, karena ada yang disebut masa Inkubasi (yaitu masa / waktu mulainya Virus Sars masuk dalam darah kita hingga sampai timbulnya tanda/gejala Sars tersebut.
            Masa itu disebut masa Inkubasi, dimana penderita masih sehat dan tidak menularkan penyakit.
            Lamanya masa Inkubasi Penyakit SARS adalah 2 - 10 hari.
5. Apakah orang yang mempunyai tanda / gejala tersebut diatas menderita Sars ?
            Tidak, orang yang demam, batuk dan sesak napas, apabila ia tidak pernah kontak dengan penderita SARS atau dalam 10 hari terakhir ia tidak bepergian ke daerah / negara-negara yang terjangkit SARS tersebut.
6. Bagaimana cara-cara supaya kita tidak terjangkit penyakit SARS (Mencegah SARS) ?
Yang Perlu Dianjurkan :
- Makan makanan bergizi dan bervitamin
- Banyak tidur atau istirahat
- Cuci tangan yang bersih dengan Alkohol 70 % atau deterjen
- jangan sentuh mulut, Mata dan Hidung dengan Tangan Kotor
- Gunakan Masker Bila batuk/ Pilek
- Bila terdapat tanda dan gejala segera hubungi Dokter/Puskesmas/Rumah sakit terdekat
Yang Perlu dihindari :
- Tempat Padat kerumunan orang ( Mal, Pasar, Terminal, bandara, Pelabuhan )
- Hindari kunjungan ke rumah sakit atau tempat pelayanan kesehatan bila tidak perlu dan dapat ditunda
- Sebaiknya tunda/ hindari berpergian kedaerah atau negara-negara yan terjangkit sars
7. Apakah Sars dapat diobati ?
       Memang sars belum ada obatny, namun seperti umumnya penyakit yang disebabkan Virus, Penyakit ini dapat sembuh sendiri oleh sistem kekebalan tubuh kita.
8. Bagaimana kondisi penyakit sars saat ini ?
       Saat ini hingga tanggal 5 April 2003 Jumlah Penderita sars diseluruh Dunia sebanyak 2415 Penderita dimana 84 Orang telah meninggal Dunia serta sudah 19 Negara terjangkit Sars
9. Dimana mendapat Informasi lanjut tentang sars ?
       Dapat dihubungi Dinas Kesehatan Propinsi/Kabupaten/Kota serta Rumah Sakit Setempat.
WASPADA SARS
1. Jaga Stamina Tubuh
- Makan Makanan yang bergizi dan bervitamin
- banyak Tidur dan Istirahat
- Sedapat mungkin mengurangi makanan luar/jajan
2. Mengurangi Kontak
- Mengurangi kontak dengan orang yang baru datang dari luar Negeri ( Singapura, Hongkong ) dan Tunda bepergian kenegara tersebut
- Gunakan masker terutama jika baru datang dari luar negeri
3. Periksakanlah diri ke Dokter/ Rumah Sakit/ Puskesmas terdekat Jika :
- Demam dan Gejala Flu
- batuk
- Sesak Napas
- Sering Buang air Besar
- bercak Kemerahan pada Kulit

Ditulis Oleh : Nurhidayat // 22.42
Kategori:

1 komentar:

  1. All thanks to this great herbal doctor who cured me from (LUPUS DISEASE) his name is dr imoloa.  I suffered lupus disease for over 8 years with pains like: joints, Skin rash,  Pain in the chest,  swollen joints and many more.  The anti-inflammatory drugs couldn’t cure me, until I read about his recommendation. 2 months ago, I contacted him through his email address. drimolaherbalmademedicine@gmail.com . and he sent me the herbal treatment through DHL courier service and he instructed me on how to drink it for good two weeks. after then,  And I was confirmed cured and free at the hospital after taken his powerful herbal medications You too can be cured with it if interested, he also uses his powerful herbal healing medicine to cure disease like: parkison disease, vaginal cancer, epilepsy,  Anxiety Disorders, Autoimmune Disease,  Back Pain,  Back Sprain,   Bipolar Disorder,  Brain Tumour,  Malignant,  Bruxism, Bulimia,  Cervical Disk Disease, cardiovascular disease, Neoplasms,  chronic respiratory disease,  mental and behavioural disorder,  Cystic  Fibrosis,  Hypertension, Diabetes, asthma,  Inflammatory autoimmune-mediated arthritis.  chronic kidney disease, inflammatory joint disease, back pain,  impotence,  feta  alcohol spectrum,  Dysthymic Disorder,   Eczema, skin cancer,  tuberculosis,  Chronic Fatigue Syndrome, constipation, inflammatory bowel  disease, bone cancer, lungs cancer,  mouth ulcer,  mouth cancer, body pain, fever, hepatitis A.B.C.,   syphilis,  diarrhea,  HIV/AIDS,  Huntington's Disease,  back acne,  Chronic renal failure,   addison disease,  Chronic Pain,   Crohn's  Disease,   Cystic Fibrosis,  Fibromyalgia,   Inflammatory Bowel Disease,  fungal  nail disease, Lyme Disease, Celia disease, Lymphoma, Major  Depression,  Malignant Melanoma,   Mania,  Melorheostosis,   Meniere's  Disease,  Mucopolysaccharidosis , Multiple Sclerosis,  Muscular  Dystrophy,  Rheumatoid Arthritis, Alzheimer's Disease      Contacts him today  and get permanently cure. contact him via... email- drimolaherbalmademedicine@gmail.com  /whatssapp-+2347081986098.
    website-www drimolaherbalmademedicine.wordpress.com

    BalasHapus

About Me

 
PAMERE. Diberdayakan oleh Blogger.